yesus juruselamatku

Renungan Harian Kristen Hari Ini 05 Februari 2022

Renungan Harian Kristen Hari Ini 05 Februari 2022

Tuhanlah yang memegang hidup kita, seberat apapun, segelap apapun situasi dan kondisi di depan kita, percayalah Dia tidak pernah meninggalkan kita, Dia akan membimbing bahkan menggendong kita, ketika kita sudah tidak mampu lagi berjalan, pemeliharaan Tuhan atas kita sempurna adanya.

Renungan Harian Kristen Hari Ini 02 Februari 2022

Renungan Harian Kristen Hari Ini 02 Februari 2022

Jangan takut, sekalipun bumi berubah, sekalipun gunung-gunung goncang di dalam laut, sekalipun ribut dan berbuih airnya, sekalipun gunung-gunung goyang oleh geloranya, Tuhan Yesus Kristus adalah tempat perlindungan dan kekuatan bagi kita.

Scroll to Top