Renungan Harian Kristen Mazmur 13 : 5
Dia sekali-kali tidak akan meninggalkan kita, Dia sekali-kali tidak akan membiarkan kita, bahkan sekalipun kita dalam lembah kekelaman, Dia selalu menyertai kita. Paulus berkata bahwa hidup orang percaya adalah hidup karena percaya, bukan karena melihat.